CARA MEMBUAT WIDGET JAM DIGITAL ONLINE UNTUK BLOGSPOT

loading...
Tak disangka tahun 2015 sudah hampir habis & kita akan menyambut tahun 2016. Di penghujung tahun 2015 ini saya akan memberikan sebuah tutorial Bagi sobat blogger pemula di indonesia. Untuk sobat blogger yang ingin mempercantik blog nya dengan menambahkan widget berupa Jam Digital di blognya bacalah postingan saya hari ini. Saya akan memposting tips / tata cara membuat widget Jam Digital untuk blogspot. Cukup simple saja. Sobat hanya memerlukan sebuah pc atau laptop, Namun jika sobat hanya memiliki smartphone saja sobat tetap bisa membuat widget tersebut. Asal browser sobat sudah support Flash. Namun jika tidak bisa sobat dapat mendownload aplikasi browser
flash android di postingan saya sebelum nya.
LIHAT JUGA : PUFFIN BROWSER APLIKASI BROWSER FLASH KEREN UNTUK ANDROID
Saya pun membuat widget jam tersebut menggunakan browser ini. Lalu bagaimana cara membuat nya?, kita mulai langkah langkahnya sekarang

  1. Langkah pertama unjungi situs untuk membuat widget Jam digital secara Online di Free Blog Hit Counter.  
  2. Klik create Digital Clock 
  3. Silahkan buat Jam seperti yang sobat inginkan. Jika sudah selesai 
  4. Klik Download & selanjutnya sobat harus memasukkan alamat website / blog sobat dimana widget Jam tersebut akan diletakkan. 
  5. Langkah terakhir copy kode Script yang ada seperti gambar ini 
  6. Selanjutnya sobat masuk ke dashboard blog sobat lalu klik Tata letak & klik tambah gadget di manapun sobat inginkan. 
  7. Klik tambah Html / JavaScript, paste kan kode script yang tadi sobat copy. 
  8. Klik Save, jangan lupa klik simpan Perubahan pada tata letak, & coba lihat blog sobat untuk melihat Jam digital di blog sobat. 
  9. Selesai, kini blog sobat sudah ditambah dengan widget Jam Digital.
Seperti itulah Tata cara membuat widget Jam Digital untuk blog. Semoga bermanfaat bagi sobat blogger di Indonesia
LIHAT JUGA : TUTORIAL MENGGANTI TEMPLATE DI BLOG

0 Response to " CARA MEMBUAT WIDGET JAM DIGITAL ONLINE UNTUK BLOGSPOT "

Post a Comment

loading...